Header Ads

Info Lowongan Kerja Terkini Dari PT Bank Danamon Indonesia Tbk

PT Bank Danamon Indonesia TbkAssalamualaikum Wr.... Wb.

Salam sejahtera untuk sobat Lowongan Kerja Terbaru.


Selamat berjumpa kembali buat sobat pencari kerja baik yang baru lulus maupun yang sudah mempunyai pengalaman kerja. Bekerja pada perusahaan impian merupakan suatu pencapaian yang setiap orang ingin dapatkan dalam dunia karir. Semua orang tentu ingin bekerja pada perusahaan tenama dengan gaji besar dan jenjang karir yang menjanjikan bahkan bisa menjadi pegawai tetap dan punya tunjangan pensiun seperti pegawai pada perusahaan BUMN atau menjadi PNS.

Anda Datang Pada tempat yang tepat!!!
Karena masalah lowongan kerja terbaru dan terUpdate kami ahlinya

Jangan bimbang sobat, Blog Lowongan Kerja Terbaru ini hadir setiap hari dengan berita lowongan kerja yang lagi populer di seluruh penjuru tanah air. Pada kesempatan ini kami hadir untuk menyampaikan Informasi Lowongan Kerja Terbaru Bulan September 2015. Berita lowongan Kerja ini berasal dari PT Bank Danamon Indonesia Tbk.

About Bank Danamon

Berita Lowongan Kerja Terbaru hari ini berasal dari PT Bank Danamon Indonesia Tbk atau lebih dikenal dengan nama Bank Danamon, Bank danamon merupakan salah satu bank di Indonesia.Bank Danamon didirikan sekitar pada tahun 1956 dan pada awalnya bernama PT Bank Kopra Indonesia.

Pada tahun 1976 nama bank ini berubah menjadi PT Bank Danamon Indonesia. Bank ini menjadi bank yang pertama kalinya memelopori pertukaran mata uang asing pada tahun 1976 dan tercatat sahamnya di bursa sejak tahun 1989.

Kabar Gembira!!! PT Bank Danamon Indonesia Tbk, pada bulan ini membuka kesempatan berkarir untuk putra putri terbai indonesia untuk mengisi lowongan kerja terbaru Agustus-September 2015. Berikut informasi mengenai Posisi, Persyaratan dan Tata cara pendaftaran:

Posisi dan Persyaratan.

Account Officer
Kualifikasi: 

  • Pria/Wanita, usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal D3
  • Memiliki SIM C
  • Penempatan area Jateng & DIY (Diutamakan domisili)
Field Collector
Kualifikasi
  • Pendidikan Minimum D3 / S1 berbagai disiplin ilmu
  • IPK minimum 2.75
  • Usia maksimum 30 tahun
  • Mampu menyesuaikan diri dengan situasi kerja yang penuh tekanan
  • Mudah menjalin hubungan interpersonal dan percaya diri
  • memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik dan lancar
  • Mampu bernegosiasi
  • Menyukai tantangan dan siap dengan target
  • Menguasai Bahasa Daerah dan mengenal komunitas setempat
  • Menguasai MS. Office
  • Penempatan Area Jateng & DIY (Diutamakan domisil)

Job Description:
  1. Memastikan pencapaian target penjualan
  2. Menjaga hubungan baik dengan nasabah
  3. Mengakuisisi nasabah baru
  4. Memberikan saran produk yang tepat kepada nasabah
Requirement:
  1. Pendidikan S1, min IPK 2,75
  2. Usia maksimal 30 tahun
  3. Berorientasi pada target
  4. Komunikatif, persuasif dan mampu memberikan presentasi yang menarik
  5. Penempatan Area Jateng dan DIY (Diutamakan yang domisili)


Tata Cara Melamar

Silahkan Kirimkan surat lamaran, Curriculum vitae dan pas foto terbaru dengan mencantumkan kode posisi di pojok kanan amplop ke:
Ruang Career Center Gedung B Lantai 1 UDINUS
Jl. Nakula 1 No. 5-11 Semarang
Sumber: Situskerja.com

Demikian Informasi Lowongan Kerja Terbaru Bank Danamon Indonesia Tbk ini. Silahkan bergabung bersama Fanspage Kami untuk mendapatkan informasi seputar lowongan kerja terbaru yang kami sampaikan setiap harinya secara otomatis di facebook Sobat.

Silahkan Berbagi Informasi Ini Dengan Menekan Tombol Share dan Tweet.
"Sampaikanlah Berita Baik walaupun itu sepatah Kata" 

No comments